IPA - SD Kelas 4
Latihan soal pilihan ganda IPA - SD Kelas 4 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Contoh hewan yang bermetamorfosis adalah . . . .
A. kerbau
B. kecoa
C. buaya
D. ayam
Jawaban:
Tahapan metamorfosis pada katak yang benar adalah . . .
A. Telur- berudu- berudu berkaki- katak muda berekor- katak dewasa
B. Katak dewasa- berudu- berudu berekor- berudu berkaki- telur
C. Telur- berudu berkaki- berudu- katak muda berekor- katak dewasa
D. Telur- berudu- katak muda berekor- berudu berkaki- katak dewasa
Jawaban:
Alat gerak pada ular adalah . . .
A. kaki
B. sirip
C. sayap
D. perut
Jawaban:
Burung berkembangbiak dengan cara . . . .
A. Ovivar
B. Vivivar
C. Ovovivivar
D. amfibi
Jawaban:
Salah satu ciri hewan mamalia adalah . . . .
A. Menyusui anaknya
B. Bertelur
C. Mempunyai paruh
D. dapat hidup di dua alam
Jawaban:
Hewan insekta memiliki kaki sebanyak . . .
A. 2 pasang
B. 4 pasang
C. 3 pasang
D. 5 pasang
Jawaban:
Serangga yang mempunyai jenis mulut penjilat adalah . . . .
A. nyamuk
B. kupu- kupu
C. belalang
D. lalat
Jawaban:
Contoh hewan mamalia yaitu . . . .
A. Burung
B. sapi
C. katak
D. buaya
Jawaban:
Contoh burung yang mempunyai bentuk kaki pemangsa adalah. . . .
A. burung nuri
B. burung pelikan
C. burung elang
D. burung pelatuk
Jawaban:
Contoh hewan amfibi adalah . . . .
A. ikan
B. katak
C. burung
D. ular
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #28454 : Ujian Semester 2 Sosiologi SMA Kelas 10Masalah sosial faktor ekonomi adalah ….
a. konflik rasial
b. pengangguran
c. kenakalan anak-anak
d. konflik keagamaan
e. perceraian
› Soal #95130 : Keselamatan Dijalan Raya - Penjaskes PJOK SMP Kelas 8
Dibawah ini merupakan tiga faktor penyebab terjadinya kecelakaan di jalan raya
A. Faktor emosi, fakor usia dan faktor gangguan di jalan
B. Faktor emosi, faktor keuangan dan faktor kebugaran
C. Faktor keuangan, faktor kesejahteraan dan faktor kekuatan
D. Faktor emosi, faktor usia dan faktor ekonomi
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Penjumlahan dan Pengurangan - Matematika SD Kelas 1
- Penilaian Akhir Semester IPS SD Kelas 4
- Indeks Harga dan Inflasi - PAS Ekonomi Semester 1 Ganjil SMA Kelas 11
- Penerapan Radio dan Televisi (PRTV) SMK Kelas 12
- Penjaskes PJOK Semester 1 Ganjil SMA Kelas 12
- PAS Biologi SMA Kelas 10
- Seni Budaya Tema 5 Subtema 2 dan 3 SD Kelas 5
- PAT Semester 1 Ganjil Geografi SMA Kelas 11 IPS
- PAS Bahasa Indonesia SMA Kelas 12
- IPS Tema 9 SD Kelas 6
