IPS Tema 8 SD Kelas 6
Latihan soal pilihan ganda IPS Tema 8 SD Kelas 6 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Negara ini punya mata uang bernama BAHT. negara teersebut adalah ……
A. Thailand
B. Filipina
C. Brunei
D. Malaysia
Jawaban:
Sebagian besar wilayah Asia Tenggara terletak di daerah …..
A. Dingin
B. Sedang
C. Sub Tropis
D. Tropis
Jawaban:
Ao Dai merupakan pakaian tradisional negara . . .
A. Singapura
B. Indonesia
C. Malaysia
D. Vietnam
Jawaban:
Mata pencaharian utama penduduk Singapura adalah….
A. perdagangan
B. pertambangan
C. pertanian
D. perkebunan
Jawaban:
Wilayah negara Indonesia dibagi menjadi ….. zona waktu.
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
Jawaban:
Laos merupakan satu satunya negara di kawasan Asia Tenggara yang tidak memiliki wilayah….
A. lautan
B. daratan
C. hutan
D. kota
Jawaban:
Kawasan Asia Tenggara adalah pertemuan jalur pegunungan muda Sirkum Mediterania dan Sirkum Pasifik. Hal ini mengakibatkan kawasan Asia Tenggara ….
A. sering terjadi bencana alam vulkanisme dan tektonisme
B. merupakan kawasan paling stabil
C. sering dilanda badai tropis
D. sering dilanda bencana banjir
Jawaban:
Bangunan seperti pada gambar merupakan tempat tujuan wisata yang berada di Negara…. .
A. Kamboja
B. Thailand
C. Vietnam
D. Singapura
Jawaban:
Perhatikan sungai-sungai berikut!
(1) Sungai Kranji.
(2) Sungai Musi.
(3) Sungai Pahang.
(4) Sungai Chao Praya.
Sungai yang terdapat di Negara Thailand ditunjukkan oleh nomor.
a. (1)
b. (2).
c. (3).
d. (4)
Jawaban:
Ibu kota negara Malaysia adalah …..
A. Bangkok
B. Manila
C. Kuala Lumpur
D. Hanoi
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #95354 : Sistem Ekskresi - IPA SMP Kelas 8Pasangan proses pembentukan urin dan tempatnya yang benar adalah ….
A. Reabsorbsi – kontortus proksimal
B. Reabsorsi – kontortus distral
C. Augmentasi – glomerulus
D. Filtrasi – kontortus distral
› Soal #113867 : UH 3 IPS SMP Kelas 7
Berikut yang tidak termasuk pencatatan kependudukan adalah …
A. Survey Penduduk
B. Sensus Penduduk
C. Registrasi Penduduk
D. Migrasi Penduduk
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAS Bahasa Arab MI Kelas 5
- UTS PPKn SMA Kelas 10 Semester 2 Genap
- UAS Seni Budaya SMA Kelas 11
- PAS Bahasa Indonesia SD Kelas 3 Semester 2 Genap
- PAS Fisika SMA Kelas 10
- PAS TIK SMA Kelas 10
- SAS IPS SMP Kelas 8 Semester 2 Genap
- SAS Bahasa Indonesia SD Kelas 5
- SAS Akuntansi SMA Kelas 10 Semester 1 Ganjil
- SAS Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
