Kitab-Kitab Allah - PAI SMP Kelas 8
Latihan soal pilihan ganda Kitab-Kitab Allah - PAI SMP Kelas 8 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Di antara 4 kitab Allah yang paling awal/terdahulu adalah kitab….
A. Taurat
B. Al-Qur’ān
C. Zabur
D. Injil
Jawaban:
Meyakini dalam hati, mengucapkan dengan lisan, dan mengamalkan dalam kehidupan sehari-hari adalah arti dari …
A. iman
B. islam
C. ihsan
D. takwa
Jawaban:
Iman kepada kitab-kitab Allah adalah rukun iman yang……..
A. pertama
B. kedua
C. ketiga
D. keempat
Jawaban:
Semua kitab Allah Saw berisi ajaran yang benar dan baik sesuai dengan masanya. Ajaran yang sama dan tertuang dalam semua kitab Allah Swt adalah tentang….
A. tata cara berumah tangga
B. perintah mengesakan Allah Swt.
C. larangan membunuh binatang
D. hukum-hukum mengenai tata negara
Jawaban:
Fungsi kitab suci yang diturunkan oleh Allah swt kepada para Rasul adalah untuk …
A. dimiliki oleh semua umat
B. diambil sebagai teladan/contoh
C. dibaca oleh umatnya
D. menjadi pedoman atau petunjuk bagi umatnya
Jawaban:
Kitab Injil pada awalnya ditulis dengan bahasa….
A. Ibrani
B. Yunani
C. Qibti
D. Suryani
Jawaban:
Setelah Rasulullah SAW wafat, umat Islam mengetahui perintah & larangan Allah melalui…
A. Al-Qur’an
B. Nabi
C. Rasul
D. Malaikat
Jawaban:
Hukum mengimani kitab-kitab Allah Swt yang disebutkan dalam Al-Quran adalah ….
A. Wajib
B. Sunah
C. Mubah
D. Makruh
Jawaban:
Wahyu pertama yang diturunkan kepada Nabi Muhammad adalah….
A. Al-A’la ayat 1-5
B. Al-‘Alaq ayat 1-8
C. Al-‘Alaq ayat 1-5
D. Al-Fatihah ayat 1-5
Jawaban:
Iman artinya …
A. ragu
B. percaya
C. ingkar
D. nurut
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #78133 : Penjaskes PJOK SMA Kelas 11Dibawah ini termasuk penyebab didiskualifikasi regu lari Estafet kecuali :
A. mencuri Start sampai 2 x
B. Memasuki lintasan orang lain
C. Menghalang-halangI Atlet lain
D. Masuk finis urutan terakhir
› Soal #482 : Soal Geografi SMA Kelas XII Semester 1
Huruf Romawi biasanya digunakan untuk menuliskan….
a. judul
b. legenda
c. nama ibu kota
d. nama sungai
e. nama dataran rendah
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ujian Sekolah IPA SD Kelas 6
- UH 2 Geografi SMA Kelas 11
- PAT Penjas PJOK SD Kelas 3
- Matematika Tema 1 Subtema 1 SD Kelas 6
- Akidah Akhlak MA Kelas 11
- PH Sosiologi SMA Kelas 11 Semester Genap
- PAT Penjas PJOK SMP Kelas 7 Semester Genap
- Persiapan Ujian IPA SD Kelas 6
- US Bahasa Indonesia SD Kelas 6 Semester Genap
- Persiapan PAS Sosiologi 2 SMA Kelas 10
