Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Kuis IPA 1 SMP Kelas 7

Latihan soal pilihan ganda Kuis IPA 1 SMP Kelas 7 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Kenapa metode ilmiah penting dalam penelitian?

A. Hanya metode ilmiah yang bisa digunakan dalam penelitian

B. Metode ilmiah dapat menghasilkan jawaban yang pasti

C. Metode ilmiah membantu menyusun teori yang akurat

D. Metode ilmiah meminimalkan kesalahan dan bias dalam penelitian


Jawaban:


Berikut ini yang merupakan ilmuwan di bidang biologi adalah ….

A. Karl Lainsteiner

B. Allessandro Volta

C. Albert Einstein

D. J.J Thomson


Jawaban:


Berikut adalah contoh ilmu pengetahuan alam (sains), kecuali:

A. Fisika

B. Kimia

C. Biologi

D. Sejarah


Jawaban:


Ilmu sains berusaha untuk menjelaskan fenomena alam dan kehidupan dengan cara:

A. Mengandalkan mitos dan legenda

B. Berdasarkan keyakinan pribadi

C. Menggunakan metode ilmiah

D. Membaca ramalan


Jawaban:


ilmua yang mempelajari tentang dunia hewan disebut ….

A. zoologi

B. botani

C. ekologi

D. histologi


Jawaban:


Penelitian ilmiah yang telah selesai dilakukan disajikan dalam bentuk:

A. Sketsa

B. Laporan ilmiah

C. Buku cerita

D. Kalender


Jawaban:


Berikut adalah bagian dari metode ilmiah, kecuali:

A. Eksperimen

B. Pengamatan

C. Pemikiran spekulatif

D. Kesimpulan


Jawaban:


Metode ilmiah adalah pendekatan sistematis yang digunakan untuk:

A. Membuat penemuan ilmiah tanpa bukti

B. Mengumpulkan data secara sembarangan

C. Membuktikan kebenaran keyakinan pribadi

D. Mempelajari dan menjelaskan fenomena alam secara objektif


Jawaban:


Data yang diperoleh dari mengukur suhu ruangan merupakan data ….

A. kualitatif

B. primer

C. kuantitatif

D. sekunder


Jawaban:


Kegiatan membandingkan suatu besaran yang diukur dengan besaran sejenis disebut . . .

A. Besaran

B. Satuan

C. Pengukuran

D. Panjang


Jawaban:



nmr140398-1urutnmr140399-2urutnmr140400-3urutnmr140401-4urutnmr140402-5urutnmr140403-6urutnmr140404-7urutnmr140405-8urutnmr140406-9urutnmr140407-10urutnmr140408-11urutnmr140409-12urutnmr140410-13urutnmr140411-14urutnmr140412-15uruttotalx15x

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #103689 : Kuis Tema 9 SD Kelas 4

Menjaga dan melestarikan rumah merupakan kewajiban…

A. Petugas kebersihan

B. Pasukan orange

C. Semua orang

D. Office boy


Soal #129118 : PH 2 PPKn SMP Kelas 8

Lagu Indonesia Raya diciptakan oleh

A. Ibu Sud

B. W.R Soepratman

C. A.T Mahmud

D. Moh. Yamin


Materi Latihan Soal Lainnya:

a> • RSS Feed
Follow us: FacebookInstagramXYouTubeTikTok