Kuis IPS Bab 5 SD Kelas 4
Latihan soal pilihan ganda Kuis IPS Bab 5 SD Kelas 4 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Peninggalan kerajaan Kediri dalam bidang sastra adalah ….
A. kitab- kitab karya Mpu Tantular
B. kitab- kitab karya Mpu Sedah dan Panuluh
C. kitab- kitab karya Mpu Prapanca
D. kitab- kitab karya Mpu Kanwa
Jawaban:
Kerajaan Sriwijaya mengalami puncak kejayaan pada masa pemerintahan raja ….
A. Sanggrama Wijayattunggawarman
B. Balaputra Dewa
C. Sri Cudamani Warmadewa
D. Dapunta Hyang
Jawaban:
Peninggalan kerajaan Majapahit yang berupa candi adalah ….
A. candi Penataran, candi Tikus, candi Sumber
B. candi Kidal, candi Kegenengan, candi Singasari
C. candi Jago, candi Kidal, candi Tikus
D. candi Muara Takus, candi Penataran, candi Kidal
Jawaban:
Berikut ini yang bukan merupakan peninggalan dari kerajaan Kalingga adalah ….
A. Prasasti Tukmas
B. Prasasti Sojomerto 1
C. Prasasti Tugu
D. Candi Angin
Jawaban:
Pernyataan yang benar tentang masuknya Hindu – Buddha ke Indonesia adalah ….
A. Biksu yang beragama Buddha dari China mengawali datangnya ajaran Buddha ke Indonesia
B. Hindu- Buddha di bawa oleh para pendeta dari tibet
C. Para pendeta Brahmana dari India sebagian besar membawa budaya Hindu Buddha ke Indonesia
D. Para pedagang dari China yang membawa pengaruh budaya HIndu Buddha
Jawaban:
Kerajaan Sriwijaya merupaka kerajaan bercorak agama Buddha yang pusat kekuasaannya berada di daerah ….
A. Sumatra Utara
B. Sumatra Selatan
C. Jambi
D. Bengkulu
Jawaban:
Kerajaan Tarumanegara merupakan kerajaan bercorak Hindu yang memiliki pusat kekuasaan di daerah ….
A. Bogor, Jawa Barat
B. Kalimantan Timur
C. Jawa Tengah
D. Jawa Timur
Jawaban:
Kerajaan- kerajaan di nusantara dipengaruhi oleh corak budaya ….
A. Islam
B. Hindu- Buddha
C. HIndu – Islam
D. Hindu- Buddha – Islam
Jawaban:
Berikut ini yang bukan merupakan peninggalan dari kerajaan Singasari adalah ….
A. candi Kidal
B. candi Jago
C. candi Kagenengan
D. candi Penataran
Jawaban:
Di bawah ini adalah faktor – faktor yang membuat kerajaan Sriwijaya menjadi kerajaan yang mau, kecuali …..
A. lokasi yang strategis
B. pasukan yang besar dan kuat
C. adanya konflik antarkeluarga kerajaan
D. teknologi pelayaran dan angkatan laut yang kuat
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #51105 : Akidah Akhlak Semester 1 Ganjil MTs Kelas 7Arti kata ta’at seseorang adalah….
A. Patuh
B. Serasi
C. Kembali
D. Murni
› Soal #122696 : Pengendali Sistem Robotik SMK Kelas 12
berikut gambar dari
A. Solenoid.
B. Geared Motor Stepper
C. Motor Servo
D. Motor DC
Materi Latihan Soal Lainnya:
- SD Kelas 2 - Tema 1
- SKI (Sejarah Kebudayaan Islam) - MTs Kelas 7
- Prakarya - SMP Kelas 9
- Kerajaan Hindu Budha di Indonesia - Sejarah SMA Kelas 11
- SKB CPNS 2019
- Perumusan Pancasila Sebagai Dasar Negara - PKn SMP Kelas 7
- Bahasa Indonesia - SMP Kelas 7
- Fiqih - SMA Kelas 10
- SD Kelas 3 - Tema 1 Subtema 1
- Gerak Pada Tumbuhan - Biologi SMP Kelas 8
