Kuis SKI MTs Kelas 8
Latihan soal pilihan ganda Kuis SKI MTs Kelas 8 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Damaskus adalah bekas ibu kota ………
A. Kerajaan Bizantium
B. Istana Damaskus
C. Istana Hasyimiyah
D. Dinasti Umayah
Jawaban:
Golongan yang berhasil Direkrut oleh Abu Muslim Al-Khurasani di Persia adalah, Kecuali …..
A. Golongan Alawiyin
B. Golongan Syiah
C. Orang-Orang Persia
D. Tokoh Agama
Jawaban:
Figur Khalifah yang lemah, penyebab awal timbulnya faktor kelemahan ini adalah pemindahan ibu kota dari ……
A. Madinah
B. Madinah ke Yaman
C. Madinah ke damaskus
D. Madinah ke Mesir
Jawaban:
Sepanjang Perjalanan Pemerintahan dinasty Abbasiyah mengalami beberapa perpindahan ibukota, diantaranya Adalah, Kecuali ……….
A. Khuffah
B. Khurasan
C. Hirah
D. Baghdad
Jawaban:
Persaingan antar suku sudah membudaya di kalangan bangsa ……..
A. Arab
B. Madinah
C. Mesir
D. Basyrah
Jawaban:
Kalifah Marwan II akhirnya menyerah dan Damaskus jatuh ketangan Abbasiyah pada tahun ………
A. 750 M
B. 749 M
C. 745 M
D. 748 M
Jawaban:
Sikap membedakan yang di munculkan oleh ………..
A. Dinasti Umayyah
B. Dinasti Ayyubiayah
C. Dinasti Abbasiyah
D. Bani Rawadiyah
Jawaban:
Pemerintahan yang tidak Demokratis dan korup, Dalam perjanjian Amul jamaah antara hasan bin Ali dengan ………
A. Abdul Malik
B. Muawiyah
C. Umar
D. Hisyam
Jawaban:
Hisyam merupakan negarawan … yang tumbuh dari dinasti Umayyah .
A. kedua
B. Ketiga
C. Keempat
D. Kelima
Jawaban:
Abu Abbas As-Saffah akhirnya dibaiat sebagai khalifah Bani Abbasiyyah di ……….
A. Masjid Kuffah
B. Istana Damaskus
C. Masjid Kurasan
D. Meda Karbala
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #66114 : PTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 10Salah satu bentuk perdebatan yang banyak digunakan. Pada paru waktu pertama perdebatan, setiap tim memiliki dua segmen untuk menyajikan argumen. Hal tersebut merupakan pengertian debat …
A. Antartim
B. Publik
C. Formal
D. Bebas
E. Lincoln-douglas
› Soal #118100 : PAS PKn SMA Kelas 10
Seorang hakim berani memberikan hukuman yang berat bagi saudaranya yang menjadi tersangka kasus pembunuhan merupakan salah satu contoh penerapan Pancasila dalam konteks bernegara sesuai dengan sila
A. Ketuhanan Yang Maha Esa
B. Kemanusiaan yang Adil dan Beradab
C. Persatuan Indonesia
D. Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan/Perwakilan
E. Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PSSM SMK Kelas 11
- UTS Bahasa Indonesia SD Kelas 4 Semester Ganjil
- UAS SKI MA Kelas 12 Semester Ganjil
- UTS Bahasa Jepang SMA Kelas 11 Semester Ganjil
- UTS PKn SMA Kelas 12 Semester Ganjil
- Ulangan Sejarah 2 SMA Kelas 11
- PPKn 2 SMA Kelas 10
- PTS Bahasa Arab MTs Kelas 8 Semester Ganjil
- Sejarah Indonesia 2 SMA Kelas 10
- UTS Bahasa Jawa SMP Kelas 9
