PAI Bab 8 SD Kelas 6
Latihan soal pilihan ganda PAI Bab 8 SD Kelas 6 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Hikmah memiliki sikap husnuzhan, kecuali…
A. Hidup menjadi tenang, tentram, dan damai
B. Hati selalu terjaga kebersihannya
C. Menumbuhkan sikap tulus, ikhlas, dan sabar
D. Mudah putus asa
Jawaban:
Salah satu sikap husnuzhan kepada Allah….
A. beribadah
B. berkeluh kesah
C. keadaan senang
D. gelisah
E. berpikiran negatif
Jawaban:
Suatu keadaan dimana kita dapat merasakan apa yang dirasakan oleh orang lain adalah pengertian dari….
A. Dermawan
B. Amanah
C. Simpati
D. Toleransi
Jawaban:
Husnuzhan kepada Allah hukumnya….
A. sunnah
B. wajib
C. mubah
D. haram
E. makruh
Jawaban:
Sikap husnuzhan harus diterapkan dalam….
A. bergaul
B. beribadah
C. perbuatan
D. perkataan
E. segala hal
Jawaban:
Berikut ini salah satu contoh dari sikap simpati dalam kehidupan sehari-hari adalah…..
A. Menjenguk saudara/teman yang sakit
B. Menghargai pendapat orang lain
C. Menghormati orang lain yang berbeda agama
D. Tidak peduli dengan orang lain
Jawaban:
Sikap saling menghargai dan menghormati perbedaan dengan orang lain (perbedaan pendapat, agama, suku, bahasa) adalah pengertian dari……….
A. Simpati
B. Toleransi
C. Rukun
D. Hormat
Jawaban:
Dalam sebuah hadits Nabi SAW. dikatakan bahwa “Sebaik-baik manusia adalah orang yang paling baik….”
A. ketaqwaannya
B. shalatnya
C. ibadahnya
D. keimanannya
E. puasanya
Jawaban:
Salah satu bentuk perilaku husnuzhan terhadap diri sendiri adalah….
A. sombong
B. bersikap tegas
C. malas bekerja
D. mandiri
E. rendah diri
Jawaban:
Salah satu cara untuk menumbuhkan rasa simpati adalah…..
A. Menghilangkan prasangka buruk terhadap orang lain
B. Menumbuhkan kesabaran diri sendiri
C. TIdak mau tahu urusan orang lain
D. Mengucapkan selamat kepada teman yang memenangkan perlombaan
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #22973 : GrammarI am expecting a letter from Vilma, but _____ anything yet.
A. Has not receiving
B. Have not receiving
C. Have not received
› Soal #7587 : Biologi #2
Yang dimaksud dengan lingkungan biotic adalah lingkungan…
a. yang menyokong kegiatan organisme
b. yang terdiri atas udara, air, dan tanah
c. yang disusun produsen, konsumen, dan pengurai
d. fisik sebagai habitat fauna dan flora
e. yang menunjang manusia dan aktivitasnya
Materi Latihan Soal Lainnya:
- IPA Tema 8 Subtema 2 SD Kelas 6
- UH Prakarya SMA Kelas 11
- Ulul Azmi - PAI SD Kelas 5
- Ulangan Harian Tema 6 SD Kelas 2
- Persiapan PTS PAI SD Kelas 1
- PTS PPKn SD Kelas 1
- Budi Pekerti - PAI SD Kelas 2
- Iman Kepada Rosul - PAI SD Kelas 4
- Pernikahan - Fiqih MA Kelas 11
- Surat Lamaran Pekerjaan - Bahasa Indonesia SMA Kelas 12
