Pantun - Bahasa Indonesia SD Kelas 5
Latihan soal pilihan ganda Pantun - Bahasa Indonesia SD Kelas 5 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Pantun yang berisi hal-hal lucu dan menarik dinamakan pantun …
A. Nasihat
B. Teka – Teki
C. Jenaka
D. Kiasan
Jawaban:
Jalan jalan ke kota Medan
Pulangnya ke kota Jakarta
Hai kawan ayo kita perhatikan
Kesehatan penting bagi tubuh kita
Pantun di atas adalah jenis pantun
A. teka-teki
B. jenaka
C. nasihat
D. orang muda
Jawaban:
Kegiatan dalam Budaya Betawi yang biasanya menggunakan pantun adalah
A. palang pintu
B. baca puisi
C. upacara turun tanah
D. memasak dodol
Jawaban:
Rima pada syair yaitu
A. A-B-B-A
B. A-A-A-A
C. A-B-A-B
D. B-B-A-A
Jawaban:
Dua baris awal dalam pantun dinamakan…
A. Sampiran
B. Isi
C. Syair
D. Sajak
Jawaban:
Pantun memiliki baris berjumlahh …
A. 3
B. 5
C. 4
D. 6
Jawaban:
karya sastra lama yang terdiri atas 4 baris dan berakhir dengan bunyi yang sama disebut
A. pantun
B. puisi
C. rima
D. syair
Jawaban:
baris 1 dan 2 pantun disebut
A. makna
B. baris
C. isi
D. sampiran
Jawaban:
Berdasarkan gambar tersebut, syair berasal dari bahasa
A. India
B. China
C. Arab
D. Jawa
Jawaban:
baris yang menunjukkan makna pantun yaitu
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 3 dan 4
D. 2 dan 4
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #14392 : Ujian Semester 1 (UAS) Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SMP / MTs Kelas 9Tujuan Pemilu I tahun 1955 adalah untuk memilih …..
A. Anggota DPR dan MPR
B. Presiden dan Wakil Presiden
C. Anggota DPR dan Konstituante
D. Memilih anggota Kabinet Parlementer
› Soal #143959 : PTS IPAS SD Kelas 5 Semester Ganjil
Mengirim pesan rekaman dari retina ke otak, merupakan fungsi….
A. sklera
B. kornea
C. pupil
D. saraf otak
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Pernikahan dalam Islam - PAI SMA Kelas 12
- Perkalian dan Pembagian - Matematika SD Kelas 3
- Ulangan IPA SMP Kelas 7
- Laju Reaksi - Kimia SMA Kelas 11
- Pengelolaan Sumber Daya Alam di Indonesia - Geografi SMA Kelas 11
- Sistem Pengeluaran Pada Manusia - IPA SMP Kelas 8
- Ulangan Tema 1 SD Kelas 6
- Seni Budaya SMP Kelas 9
- PAS 1 Ganjil Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- PAS PAI SD Kelas 3
