PAS Seni Budaya Tema 5 SD Kelas 5
Latihan soal pilihan ganda PAS Seni Budaya Tema 5 SD Kelas 5 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Hubungan ketergantungan antara makhluk hidup dan lingkungannya disebut …
A. Ekologi
B. Ekolokasi
C. Ekosistem
D. Komponen biotik
Jawaban:
Ekosistem tersusun atas … komponen
A. dua
B. tiga
C. empat
D. lima
Jawaban:
Tangga nada yang memiliki jarak/interval: 1 – 1 – ½ – 1 – 1 – 1 – ½ dinamakan tangga nada …
A. Mayor
B. Minor
C. Harmonik
D. Melodik
Jawaban:
Pengaruh peristiwa sumpah pemuda bagi kehidupan berbangsa pada tahun 1928 antara lain menjadi … seluruh lapisan masyarakat Indonesia
A. Konfrontasi
B. Imajinasi
C. Halunisasi
D. Inspirasi
Jawaban:
Indonesia termasuk Negara Maritim, karena Indonesia memiliki luas …
A. Darat lebih besar dibandingkan dengan luas lautan
B. Laut lebih besar dibandingkan dengan luas daratan
C. Laut sebanding dengan luas daratan
D. Laut kurang besar dibandingkan dengan luas daratan
Jawaban:
Berikut ini yang termasuk ekosistem buatan yaitu …
A. Rawa
B. Gurun
C. sawah
D. Pantai
Jawaban:
Peristiwa sumpah pemuda terjadi pada masa …
A. Sebelum kemerdekaan Indonesia
B. Penjajahan Jepang di Indonesia
C. Persiapan kemerdekaan Indonesia
D. Mempertahankan kemerdekaan Indonesia
Jawaban:
Usaha yang di lakukan untuk terciptanya Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah …
A. Mempertahankan kemerdekaan Indonesia
B. Membela kemerdekaan Indonesia
C. Mengacaukan kemerdekaan Indonesia
D. Memperjuangkan kemerdekaan Indonesia
Jawaban:
Biotik adalah komponen yang berhubungan dengan makhluk …
A. Mati
B. halus
C. hidup
D. kasar
Jawaban:
Rangkaian sejumlah nada atau bunyi berdasarkan perbedaan tinggi rendah atau naik turunnya nada disebut …
A. Rime
B. Melodi
C. Harmoni
D. Notasi
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #131221 : Kisi-Kisi PAT Sejarah Indonesia SMA Kelas 11Golongan pemuda menolak proklamasi dilakukan oleh PPKI karena ….
A. PPKI merupakan boneka buatan dari Jepang sehingga keputusannya tidak sah
B. PPKI mementingkan kepentingan pemerintahan Jepang
C. PPKI terlalu lambat dalam bekerja mempersiapkan kemerdekaan
D. PPKI beranggotakan orang yang pro Jepang
E. kemerdekaan Indonesia akan dianggap sebagai pemberian dari Jepang
› Soal #46345 : USBN IPS SMP Kelas 9 Tahun Pelajaran 2020/2021
Perhatikan kegiatan manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi berikut ini!
1. Pak Sastro mengundang para tetangga untuk membantu memperbaiki rumahnya
2. Ali dan Marti bekerja sama untuk menyelesaikan soal-soal ulangan agar mendapatkan hasil yang memuaskan
3. Pak Katijan penambang pasir yang selalu memperhatikan kelestarian lingkungan pada saat melakukan aktivitasnya
4. Untuk menjaga agar bakso yang dijualnya tetap kenyal, pak Kirno menambahkan borak dalam adonan baksonya
5. Untuk menjaga kepercayaan para pelanggannya, bu Nanik selalu menggunakan daging sapi yang terbaik dalam masakan rawonnya
Dari pernyataan di atas yang merupakan tindakan manusia sebagai makhluk ekonomi yang bermoral ditunjukkan nomor ….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 4
C. 3 dan 5
D. 1 dan 5
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PH Tema 7 Subtema 4 SD Kelas 3
- UH TIK SD Kelas 5
- Ulangan Sejarah Kebudayaan Islam MI Kelas 4
- Kata Sapaan - Bahasa Indonesia SD Kelas 2
- Tema 9 Subtema 3 SD Kelas 4
- Siklus - IPA SD Kelas 4
- Ulangan PAI SD Kelas 4
- Uji Coba UAS Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Persiapan Try Out IPA SD Kelas 6
- Kebersihan Alat Reproduksi - Penjaskes PJOK SD Kelas 6
