Pengukuran - Matematika SD Kelas 3
Latihan soal pilihan ganda Pengukuran - Matematika SD Kelas 3 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Jarum panjang pada jam menunjukkan ….
A. jam
B. menit
C. detik
Jawaban:
Dalam penulisan waktu 24 jam, pukul sepuluh malam ditulis pukul …
a. 10.00
b. 21.00
c. 22.00
Jawaban:
Alat untuk mengukur benda yang cukup panjang seperti panjang halaman rumah, panjang sawah, panjang kelas dan panjang rumah adalah ….
A. Meteran pita
B. Meteran rol
C. Meteran saku
D. Penggaris
Jawaban:
Darrel memiliki buku tulis. Ia ingin mengukur panjangnya. Maka sebaiknya ia menggunakan alat ukur berupa ….
A. Jam
B. Penggaris
C. Meteran
D. Timbangan
Jawaban:
Hubungan antar satuan waktu jam dan menit yang tepat adalah …
A. 1 menit = 60 jam
B. 1 jam = 60 menit
C. 6 jam = 10 menit
Jawaban:
mandi waktunya lebih … dibandingkan gosok gigi
A. lama
B. sebentar
C. pendek
Jawaban:
Meteran adalah alat untuk mengukur ….
A. Berat
B. Panjang
C. Waktu
D. Volume
Jawaban:
Gambar jam diatas ditulis pukul …
a. 02.00
b. 03.00
c. 04.00
Jawaban:
2 jam sebelum waktu di samping adalah pukul …
a. 10.00
b. 11.00
c. 12.00
Jawaban:
Alat untuk mengukur waktu contohnya adalah ….
A. Penggaris
B. Mistar
C. Timbangan
D. Jam
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #149486 : Kuis Sosiologi 3 SMA Kelas 11Dalam sebuah rapat divisi terjadi perdebatan antara bendahara divisi dengan salah satu anggota divisi tersebut. Kemudian, kepala divisi mengajak bendahara divisi dan salah satu anggota divisi yang berdebat untuk duduk bersama dan mencari solusi untuk menyelesaikan perdebatan tersebut. Upaya tersebut merupakan contoh penyelesaian konflik yang menggunakan ….
A. konsiliasi
B. arbitrasi
C. ajudikasi
D. mediasi
E. negosiasi
› Soal #57146 : CPNS
Supir : Mobil
A. Pesawat : Pilot
B. Kuda : Pedati
C. Masinis : Kereta Api
D. Delman : Kusir
E. Pilot : Masinis
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PH Bahasa Indonesia Tema 1 SD Kelas 6
- Seni Budaya (SBDP) Tema 1 SD Kelas 5
- PH Tema 1 Subtema 2 SD Kelas 6
- PH Al-Quran Hadits MA Kelas 11
- Kuis PPKn Bab 1 SMP Kelas 8
- Penilaian Harian PPKn SMP Kelas 9
- Kuis Sejarah SMA Kelas 11
- Fiqih Semester 1 Ganjil MTs Kelas 9
- PAI Bab 1 Semester 1 Ganjil SMA Kelas 10
- Tema 1 Paket 1 Pembelajaran 2 SD Kelas 4
