PH IPS SMP Kelas 9
Latihan soal pilihan ganda PH IPS SMP Kelas 9 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
suatu proses sosial yang di dalamnya kendala geografi terhadap pengaturan sosial dan budaya menjadi surut dan manusia menjadi semakin sadar bahwa pengaturan tersebut menjadi semakin surut disebut
A. Demoralisasi
B. Globalisasi
C. Westernisasi
D. Milenarisme
Jawaban:
istilah globalisasi pertama kali digunakan pada tahun ….
A. 1895
B. 1998
C. 1985
D. 1589
Jawaban:
menurunnya atau merosotnya akhlak atau moral seseorang disebut ….
A. Demoralisasi
B. Kriminalitas
C. Westernisasi
D. Kesenjangan sosial ekonomi
Jawaban:
pemindahan barang, atau manusia dari tempat satu ke tempat yang lain disebut ….
A. Transisi
B. Transportasi
C. Teleportasi
D. Mediasi
Jawaban:
Waters dalam Kamanto Sunarto (2004) berpandangan bahwa globalisasi
berlangsung salah satunya pada bidang perekonomian. Globalisasi ekonomi
tampak antara lain di bidang perdagangan, produksi, investasi, ideologi
organisasi, pasar modal, dan pasar kerja. Globalisasi perekonomian
ini mampu membawa banyak manfaat positif.
Pernyataan berikut merupakan salah satu bentuk dari dampak globalisasi bagian …..
A. Meningkatnya Taraf Hidup Masyarakat
B. Perekonomian Suatu Negara Semakin Meningkat
C. Berkembangnya Dunia Pariwisata
D. Perkembangan Alat Komunikasi dan Keterbukaan Informasi
Jawaban:
Salah satu contoh perilaku westernisasi adalah ….
A. Dugem
B. Korupsi
C. Tawuran pelajar
D. Vandalisme
Jawaban:
Tepat, cermat, berdaya guna, dan bertepat guna dalam melakukan sesuatu disebut ….
A. Relevan
B. Sepadan
C. Efisien
D. Efektivitas
Jawaban:
Kepanjangan dari EFTA adalah ….
A. European Free Trade Association
B. European Community
C. Organization of Petroleum Exporting Countries
D. Eoropean Factor Teach Asean
Jawaban:
Pengukuran keberhasilan dalam pencapaian tujuan yang telah diinginkan disebut ….
A. Relevan
B. Objektif
C. Efisien
D. Efektivitas
Jawaban:
Gambar berikut menunjukkan salah satu contoh kereta di Jepang dengan kecepatan melaju hingga 300km/jam, dikenal dengan nama ….
A. Monorel
B. Kereta listrik
C. Kereta bawah tanah
D. Shinkansen
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #29166 : Ujian Tengah Semester 2 Genap (UTS/MID) Bahasa Inggris SD/MI Kelas 5Mr. Arman leads the school. He is a ….
a. teacher
b. headmaster
c. bricklayer
d. lawyer
› Soal #14790 : Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
Samin : Fred, jangan cepat-cepat bahaya!
Fredi : Alaa, malam begini sepi, tak apa! (Samin menyusul dan menariknya mundur.)
Samin : Kita berhenti dulu!
Fredi : Ah! Lebih cepat sampai ke alamatnya kan lebih baik!
Samin : Ingat yang aku bawa surat penting!
Fredi : Justru itu!
Samin : Pokoknya berhenti, Fred!Aku tidak mau ambil risiko tertangkap Belanda.
Fredi : Baik, Min! Kau yagn pegang komando.
———
Suasana yang tergambar dalam drama di atas adalah….
a. sepi
b. tegang
c. terburu-buru
d. takut
e. gelisah
Materi Latihan Soal Lainnya:
