Sumatif PPKn SMP Kelas 9 Semester Ganjil
Latihan soal pilihan ganda Sumatif PPKn SMP Kelas 9 Semester Ganjil dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Kemerdekaan yang dicapai oleh bangsa Indonesia tidak semata-mata hasil jerih payah perjuangan bangsa Indonesia, tetapi atas kuasa Tuhan Yang Maha Esa. Hal ini sesuai dengan pembukaan UUD Negara RI Tahun 1945,alinea…..
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat
Jawaban:
Masa orde Lama di kenal juga sebagai periode demokrasi terpimpin yaitu keseluruhan keputusan dan pemikiran dalam pemerintahan negara berpusat pada…..
A. Rakyat
B. Para Menteri
C. Presiden
D. Anggota konstituante
Jawaban:
Agar tercipta suasana yang harmoni dalam masyarakat bagaimana peran pelajar untuk mewujudkannya…
A. membantu kerja bakti di lingkungan
B. membuat gurauan pada malam hari
C. mengikuti ronda malam
D. mengadu domba antar warga
Jawaban:
Pelaksanaan demokrasi di Indonesia terbagi dalam beberapa fase, diantaranya demokrasi Reformasi yang berlangsung pada periode……
A. 1966 – 1988
B. 1988 – sekarang
C. 1945 – 1959
D. 1959- 1966
Jawaban:
Demokrasi berasal dari bahasa Yunani yaitu ta demos dan kratein yang artinya…..
A. Rakyat dan Negara
B. Negara dan rakyat
C. Rakyat dan pemerintah
D. Pemerintah dan rakyat
Jawaban:
Berikut yang merupakan wujud sikap positif dalam keluarga terhadap pokok -pokok pembukaan UUD Negara RI Tahun 1945…..
A. Meniaga nama baik keluarga dimanapun berada
B. Rukun dan kompak dengan kakak maupun adik
C. Taat dan patuh terhadap orang tua
D. Mengakui dan menghargai hak-hak asasi orang lain
Jawaban:
Berikut merupakan perwujudan sikap positif di lingkungan sekolah terhadap pokok-pokok pikiran pembukaan UUD Negara RI Tahun 1945…..
A. Menjaga keseimbangan antara gak dan kewajiban
B. Melaksanakan program kegiatan OSIS dengan baik
C. Ikut serta secara aktif dalam kegiatan remaja masjid
D. Taat dan patuh terhadap orang tua
Jawaban:
Mengikuti peraturan PSBB merupakan penerapan nilai pancasila pada Sila ke…
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
Jawaban:
Fungsi pancasila dalam hubungannya dengan pengaruh budaya asing dan IPTEK, yaitu…..
A. Merupakan landasan berpijak
B. Sebagai landasan hidup
C. Merupakan pedoman hidup
D. Sebagai penyaring/filter
Jawaban:
Pembahasan untuk menyatukan pendapat dalam menyelesaikan masalah bersama dikenal dengan istilah…..
A. Musyawarah
B. Gotong royong
C. Toleransi
D. Mufakat
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #97119 : PAI Semester 2 Genap SMA Kelas 11David telah mendapat hidayah untuk menjadi seorang muslim. Namun, kedua orangtuanya masih tetap beragama non-muslim. Merasa sudah berbeda agama, David mengurangi rasa hormat dan sayangnya kepada kedua orangtuanya. David beralasan mereka sudah tidak seiman lagi. Sikap yang sudah dilakukan David adalah …..
A. benar, karena sudah tidak seiman dan berbeda dalam penyembahan
B. benar, karena sikap seorang muslim harus tegas dengan kekufuran meskipun orangtua sendiri
C. sah-sah saja, karena David hidup di negara demokrasi yang memberikan kebebasan seseorang dalam bersikap
D. salah, karena meskipun berbeda agama seorang anak harus tetap menghormati orangtuanya
E. salah, karena tidak menunjukkan rasa hormat kepada orang yang lebih tua
› Soal #153220 : Soal Geografi SMA Kelas 12
Teori yang menyatakan bahwa bumi adalah pusat semesta alam, semua benda langit mengelilingi bumi, dan semua kekuatan alam berpusat di bumi, dinamakan teori….
A. geosentris
B. egosentris
C. heliosentris
D. antroposentris
E. mediumsentris
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UH TIK SD Kelas 5
- Ulangan Sejarah Kebudayaan Islam MI Kelas 4
- Kata Sapaan - Bahasa Indonesia SD Kelas 2
- Tema 9 Subtema 3 SD Kelas 4
- Siklus - IPA SD Kelas 4
- Ulangan PAI SD Kelas 4
- Uji Coba UAS Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Persiapan Try Out IPA SD Kelas 6
- Kebersihan Alat Reproduksi - Penjaskes PJOK SD Kelas 6
- Ujian Sekolah PLBJ SD Kelas 6
