Ulangan Seni Budaya 1 SMP Kelas 7
Latihan soal pilihan ganda Ulangan Seni Budaya 1 SMP Kelas 7 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Motif hias pada gambar diatas berbentuk ….
A. burung
B. kupu-kupu
C. daun
D. layang-layang
Jawaban:
Ragam hias tumbuhan disebut juga ragam hias ….
A. Flora
B. Fauna
C. geometris
D. manusia
Jawaban:
Alat untuk membantik adalah ….
A. canting
B. Zat pewarna
C. kain mori
D. malam
Jawaban:
Ragam geometris merupakan motif hias yang dikembangkan dari bentuk-bentuk ….
A. geometris
B. bunga
C. pohon
D. manusia
Jawaban:
Karya seni rupa dari penggambaran bentuk imajinasi, pikiran, kreativitas, seniman yang dituangkan dalam bentuk dekoratif
A. ragam hias
B. ragam suara
C. ragam flora
D. ragam fauna
Jawaban:
Ikan merupakan contoh objek dalam membuat ragam hias….
A. flora
B. fauna
C. figuratif
D. geometris
Jawaban:
Motif ragam hias geometris berkembang dari bentuk titik, garis, atau bidang yang berulang dari ….
A. pola yang sederhana ke yang rumit
B. pola yang rumit ke yang sederhana
C. dari yang tinggi ke yang rendah
D. dari yang rendah ke tinggi
Jawaban:
apakah motif ragam hias ini.
A. fauna
B. geometrik
C. doodle
D. fauna
Jawaban:
Gambar diatas adalah ragam hias ….
A. flora
B. fauna
C. geometris
D. manusia
Jawaban:
Namakan motif ini?
A. flora
B. geometrik
C. doodle
D. fauna
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #5795 : UTS Semester 1 Penjas SMA Kelas 12Gerakan ini adalah salah satu serangan dengan menggunakan tangan, yang disebut ….
a. pukulan
b. tendangan
c. guntingan
d. kaitan
e. bantingan
› Soal #109355 : Bisnis Online - TIK SMA Kelas 11
Apa saja Media Sosial yang digunakan untuk Jejaring Sosial ?
A. Facebook, Blog, Pinterest, Linkdln, Telepon
B. Website, Twitter, Pinterest, Email, Chatting Online
C. Twitter, Pinterest, Linkdln, Website, Educational
D. Facebook, Twitter, Pinterest, Linkdln, Instagram
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PTS IPS Semester 2 Genap SMP Kelas 9
- Ulangan SD Kelas 3
- Evaluasi Tengah Semester IPS SMP Kelas 8
- Remedial Bahasa Indonesia SD Kelas 5
- UH 2 PPKn Bab 5 Semester 2 Genap SMP Kelas 9
- PTS Semester 2 Genap BDP SMK Kelas 11
- IPS Tema 7 SD Kelas 6
- IPA Tema 8 Subtema 2 SD Kelas 6
- UH Prakarya SMA Kelas 11
- Ulul Azmi - PAI SD Kelas 5
