Pada reaksi pembuatan gas amonia, persamaan reaksinya adalah:
N2(g) + 3 H2(g) –> 2 NH3(g)
Pernyataan yang benar tentang persamaan reaksi di atas adalah ….
A. gas amonia disebut zat pereaksi
B. angka 3 pada gas hidrogen dinamakan indeks reaksi
C. gas nitrogen dan gas hidrogen disebut zat hasil reaksi
D. 2 molekul gas amonia adalah zat hasil reaksi
E. ketiga fase dalam reaksi di atas sama, yaitu fase cair
Pilih jawaban kamu:

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #88439 : Kuis PPKn SMP Kelas 7Bangsa Indonesia yang diwakili oleh anggota BPUPKI telah membuat konsensus nasional tentang dasar negara Republik Indonesia. Konsensus nasional yang dimaksud adalah pengambilan dasar negara dari . . . .
a. Konsitus RIS
b. Piagam JAKARTA
c. Pembukaan UUD 1945
d. Mukadimah UUDS 1950
› Soal #89792 : PTS PPKn SMA Kelas 11
Organisasi yang diikuti oleh Indonesia dimana gedung sekretariat jenderalnya terletak di Jakarta adalah…
A. OKI
B. APEC
C. OPEC
D. ASIA
E. ASEAN
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Gerak Ritmik - Penjaskes PJOK SD Kelas 6
- IPA Tema 8 SD Kelas 4 KD 3.3
- PPKn SMA Kelas 12
- PTS Bahasa Indonesia Semester 2 Genap SD Kelas 6
- Bangun Ruang Sisi Lengkung - Matematika SMP Kelas 9
- Mengenal Bakat dan Minat - SMP Kelas 8
- PTS Penjaskes PJOK SD Kelas 5
- Allah Maha Raja - PAI SD Kelas 1
- Fiqih MI Kelas 3
- Pencemaran Lingkungan - IPA Bab 9 SMP Kelas 7
