US Akuntansi Keuangan Ekonomi SMA Kelas 12
Latihan soal pilihan ganda US Akuntansi Keuangan Ekonomi SMA Kelas 12 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Karakteristik dari aktiva tetap adalah…
A. Jumlah saldo normalnya banyak (cukup besar)
B. Masa pakai lebih dari 5 tahun
C. Umur ekonomis lebh dari satu periode akuntansi
D. Tidak mudah dijadikan uang tunai (dijual)
E. Tidak bernilai setelah masa pakai habis
Jawaban:
Piutang bersaldo normal di sebelah…
A. Debit
B. Kredit
C. Kanan
D. Tengah
E. Semua jawaban salah
Jawaban:
Aktiva tetap yang dapat diganti dengan aktiva yang sejenis penyusutannya disebut…
A. Deplesi
B. Depresiasi
C. Penyesuaian
D. Perolehan harta
E. Pengakuan aktiva tetap
Jawaban:
Nilai residu (salvage) mengandung pengertian…
A. Harga beli dikurangi dengan penyusutan
B. Harga perolehan dikurangi dengan penyusutan
C. Nilai aktiva setelah habis umur ekonomisnya
D. Nilai ekonomis ditambah biaya tambahan
E. Nilai akhir barang
Jawaban:
Surat tanda bukti utang yang dikeluarkan oleh perusahaan kepada pemegang dengan imbalan tertentu adalah …….
A. wesel
B. hipotek
C. obligasi
D. saham
E. utang obligasi
Jawaban:
Pinjaman yang harus dijamin dengan aset tetap tidak bergerak adalah utang ….
A. utang hipotek
B. utang bersyarat
C. utang obligasi
D. utang wesel jangka panjang
E. utang jangka panjang
Jawaban:
Pengertian dari harga perolehan suatu aktiva tetap adalah…
A. Harga yang tercantum dalam daftar harga
B. Harga beli ditambah semua biayayang dikeluarkan agar aktiva dapat beroperasi
C. Harga Beli/pokok dari pihak penjual
D. Harga kesepakatan antara pembeli dan penjual
Jawaban:
Keseluruhan uang yang dikeluarkan untuk memperoleh aktiva tetap disebut dengan…
A. Kas
B. Modal
C. Pengeluaran kas
D. Harga perolehan
E. Aktiva tetap
Jawaban:
Utang yang diharapkan akan dibayar dalam jangka waktu lebih satu tahun atau lebih dari satu siklus operasi normal perusahaan dan dengan menggunakan aset tidak lancar yang ada atau dengan menimbulkan kewajiban jangka panjang lainnya adalah kategori utang………
A. jangka pendek
B. jangka menengah
C. jangka panjang
D. bersyarat
E. tanpa syarat
Jawaban:
Rekening berikut yang tidak termasuk kelompok aktiva tetap adalah ….
A. Kendaraan
B. Bangunan Pabrik
C. Persediaan Barang Dagangan
D. Mesin-mesin
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #153090 : Kenampakan Alam - IPS SD Kelas 4Yang bukan termasuk samudra adalah … .
A. Arktik
B. Antartika
C. Pasifik
D. Atlantik
› Soal #22219 : Prepositions
You will always have a good friend ___ me.
a. with
b. on
c. in
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ujian Nasional Bahasa Indonesia SMP/MTs 2013/2014
- Seni Budaya SMP/MTs kelas 9
- Soal Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) SMP/MTs kelas 9
- Ujian Semester 1 Bahasa Inggris SMA Kelas 10
- Ujian Tengah Semester 2 Genap MID UTS Bahasa Inggris SMA Kelas 10
- Ujian Semester 2 Bahasa Inggris SMA Kelas 10
- Ujian Semester 1 Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Ujian Semester 2 Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- UTS Semester 1 Ekonomi SMA Kelas 10
- Ujian Semester 1 Ekonomi SMA Kelas 10
